Selasa, 06 Maret 2012

Kisah Menyentuh Hati Dari Seorang Anak Kecil

0 komentar

Kisah tentang seorang gadis kecil yang cantik yang memiliki sepasang bola mata yang indah dan hati yang lugu polos. Dia adalah seorang yatim piatu dan hanya sempat hidup di dunia ini selama delapan tahun. Satu kata terakhir yang ia tinggalkan adalah saya pernah datang dan saya sangat penurut.
Anak ini rela melepasakan pengobatan, padahal sebelumnya dia telah memiliki dana pengobatan

Kamis, 16 Februari 2012

Setiap Insan Adalah Spesial

0 komentar
Alkisah, disebuah kelas sekolah dasar, bu guru memulai pelajaran dengan topik bahasan, "Setiap insan adalah spesial". Kehadiran manusia di dunia ini begitu berarti dan penting. "Anak-anakku, kalian, setiap anak adalah penting dan spesial bagi ibu. Semua guru menyayangi dan mengajar kalian karena kalian adalah pribadi yang

Perjalanan Penuh Pembelajaran

0 komentar
Jumat lalu, 25 Januari 2008, saya terbang ke Surabaya untuk memberikan seminar motivasi di Pakuwon Grup. Kala itu, saya berangkat pagi hari, pukul 10.00 WIB. Sejak pagi hari, Jakarta terus diguyur hujan. Karena itu, begitu mendarat di Surabaya dan mendengarkan siaran radio, baru saya ketahui jika itu adalah

Garam dalam Air

0 komentar
Alkisah, tampak seorang murid berwajah murung akhir-akhir ini. Ia mengerjakan segala sesuatu dengan gelisah dan tidak bersemangat, seakan banyak masalah yang ada di pikirannya. Sang guru yang memperhatikan murid tersebut, memanggil ke ruangannya dan berkata: